Commolli Beberkan Alasan Penjualan Maireles
Editor Bolanet | 13 September 2011 13:31Meireles bergabung dengan Chelsea pada deadline day bursa transfer musim panas. Mantan pemain Porto itu kemudian mengatakan bahwa ia pergi ke Stamford Bridge karena "dipaksa" untuk mengajukan permintaan transfer sebelum deal dengan The Blues.
"Harusnya, dia datang menemui saya dan mengatakan 'Saya ingin pergi, saya ingin bermain untuk klub lain,'" kata Commolli seperti dilansir Sky Sports.
"Keinginan kami adalah tidak menjualnya tapi kami berada posisi yang sedikit sulit ketika dia meminta masuk daftar jual dan mengatakan ingin pergi serta tak mau bermain lagi untuk Liverpool,"
"Saya pikir pemilik klub dan Kenny (Dalglish) telah mengatakannya, dan kami semua berada pada pandangan yang sama Ketika seseorang sudah tak lagi ingin di sini, sulit untuk mengatakan 'kamu akan bertahan',"
"Kami telah berada pada proses itu bulan Januari lalu dengan Fernando Torres dan situasi ini sepertinya sama. Kami telah melakukannya, kami berpikir ini adalah langkah yang tepat, karena sangat, sangat sulit untuk memiliki pemain yang tak lagi ingin berada di sini," pungkasnya. (sky/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Vinicius Jr Menuju Pintu Keluar, Erling Haaland Siap Jadi Bintang Baru Real Madrid?
Liga Inggris 5 November 2025, 04:15
-
Man of the Match Slavia Praha vs Arsenal: Mikel Merino
Liga Champions 5 November 2025, 04:03
-
Hasil Slavia Praha vs Arsenal: The Gunners Pesta Gol dan Catat Clean Sheet Lagi
Liga Champions 5 November 2025, 03:46
-
Jadwal, Hasil Lengkap, Top Skor, & Klasemen Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 5 November 2025, 03:45
-
Man of the Match Napoli vs Eintracht Frankfurt: Robin Koch
Liga Champions 5 November 2025, 03:27
-
Hasil Napoli vs Eintracht Frankfurt: Banyak Peluang, Gol Tak Terwujud
Liga Champions 5 November 2025, 02:57
-
Live Streaming Bodo/Glimt vs AS Monaco - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 5 November 2025, 01:58
-
Live Streaming PSG vs Bayern Munchen - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 5 November 2025, 01:55
-
Live Streaming Liverpool vs Real Madrid - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 5 November 2025, 01:54
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17







