Conte Merasa Terhormat Buat Guardiola Kalah Dua Beruntun
Rero Rivaldi | 6 April 2017 15:15
Bola.net - - Kemenangan 2-1 atas Manchester City semalam membuat Josep Guardiola menelan dua kekalahan beruntun dari tim yang sama di satu musim kompetisi domestik.
The Blues asuhan Antonio Conte mampu menaklukkan City di Stamford Bridge semalam, untuk membuat pria Spanyol dua kali gagal meraih angka penuh atas tim London Barat, setelah di Desember silam Diego Costa dkk menang 3-1 di Etihad.
Ditanya mengenai perasaannya sudah bisa mengalahkan Guardiola dua kali dalam semusim, dan sekaligus membuat pria Spanyol itu merasakan momen tersebut untuk kali pertama dalam karirnya, Conte mengaku terhormat.
Itu berarti Pep benar-benar manajer terbaik dunia karena jika dia tidak pernah kalah di dua laga dalam karirnya (melawan tim yang sama dalam satu musim-red) itu artinya dia hebat, tutur Conte menurut Mirror.
Eden Hazard membuka keunggulan tuan rumah dalam 10 menit, sebelum Sergio Aguero menyamakan kedudukan 16 menit berselang. Namun Hazard kemudian kembali mencetak gol di menit ke-35 untuk memastikan sukses tuan rumah.
Chelsea pun dipastikan memperkokoh posisi mereka di puncak klasemen dengan keunggulan tujuh poin atas Tottenham, delapan laga menjelang akhir musim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



