Conte: Rumor Tentang Masa Depan Saya Itu Normal
Afdholud Dzikry | 27 Mei 2017 18:45
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengungkapkan bahwa rumor tentang masa depannya yang terus diperbincangkan adalah sesuatu yang normal di dunia sepakbola yang selalu berubah.
Conte sukses mengangkat trofi Premier League di musim pertamanya bersama Chelsea musim ini. Pelatih asal Italia tersebut bahkan punya kesempatan meraih gelar dobel karena akan melawan Arsenal di final Piala FA.
Namun kesuksesan itu tak membuatnya terhindar dari rumor hengkang, dengan Inter Milan disebut akan menjadi pelabuhan baru baginya.
Conte pun menegaskan bahwa dia ingin membangun dinasti di Stamford Bridge. Kami akan mencoba membangun sesuatu yang positif di sini, juga karena Chelsea sedang masa transisi karena mereka telah kehilangan pemain yang telah membuat sejarah di klub ini, dan kami akan kehilangan yang lain pada sosok John Terry, ujarnya.
Untuk alasan ini, kami harus membuat keputusan tepat, meletakkan fondasi yang kokoh untuk membangun masa depan yang penting. Memenangkan Premier League adalah sukses yang hebat, tambahnya.
Ada begitu banyak rumor tentang pemain saya dan saya akhir-akhir ini, tapi itu normal. Saya masih ada dua tahun kontrak di Chelsea dan saya berniat menghormatinya, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






