Conte Ungkap yang Dibutuhkan Chelsea untuk Menang 'Perang'
Rero Rivaldi | 23 Februari 2017 14:25
Bola.net - - Antonio Conte mengungkap para pemainnya tidak boleh melupakan kekalahan, seiring target memenangkan Premier League.
The Blues kini unggul delapan angka di puncak klasemen, usai sempat menang di 13 laga beruntun antara Oktober hingga Desember.
Rekor tersebut dimulai dengan dua kekalahan beruntun dari Liverpool dan Arsenal dan Conte merasa bahwa kepercayaan diri yang dimiliki tim usai dua hasil buruk itu menunjukkan Chelsea bisa memenangkan 'perang' di perebutan gelar juara.
Ketika anda menang di 13 laga beruntun, kepercayaan diri anda akan meningkat, dan sekaligus mengirim pesan buruk untuk para rival. Amat penting untuk tidak benar-benar melupakan dua kekalahan itu, karena lewat itu anda bisa banyak belajar, tutur Conte di laman resmi klub.
Untuk menang, tidak hanya di satu pertandingan, tidak hanya di satu pertarungan, melainkan di satu peperangan, amat penting menciptakan spirit yang bagus.
Sukses Conte dimulai sejak ia memutuskan untuk menggunakan formasi tiga bek pasca kalah dari Arsenal.
Untuk menciptakan tim, dan coba mengeksploitasi tiap pemain, anda harus menemukan solusi dan sistem yang benar. Anda harus menciptakan keluarga, spirit yang bagus. Ketika ada momen negatif, penting sekali memiliki keluarga untuk menyelesaikan masalah. Ini amat penting untuk memenangkan liga. Anda juga harus punya pemain yang bagus.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










