Courtois Tak Pernah Berniat Pindah ke Madrid
Asad Arifin | 8 November 2016 17:19
Bola.net - - Kiper , Thibaut Courtois membantah rumor yang selama ini menyebutkan bahwa dirinya menjalin kontak dengan Real Madrid. Ia mengaku tak pernah melakukannya dan bahagia bersama di London.
Courtois sempat dikaitkan dengan Madrid pada musim panas yang lalu. Kiper asal Belgia ini santer dikabarkan akan merapat ke ibukota Spanyol untuk menggantikan peran Keylor Navas, yang pada awal musim mengalami cedera.
Saya tidak pernah melakukan apa pun dengan Real Madrid. Saya tidak melihat pemberitaan di media, tetapi tidak pernah ada kontak dengan Real Madrid, terang Courtois kepada The Partidazo COPE.
Tidak ada yang tahu apa yang akan terjadi di masa depan, tapi sekarang saya merasa senang dan baik-baik saja, tandasnya.
Tak hanya dengan Real Madrid, kiper berusia 24 tahun ini juga sempat dikabarkan akan balik ke Atletico Madrid. Namun, lagi-lagi Courtois membantahnya.
Saya merasa senang di Chelsea. Tidak ada alasan untuk tidak merasa bahagia berada di klub ini. Saya tidak pernah berbincang tentang kemungkinan kembali ke Atletico Madrid. Itu hanyalah rumor yang tidak berarti apa pun, pungkasnya.
Baca Ini Juga:
- Wilkins: Ini Yang Bedakan Sturridge Dari Coutinho, Mane, dan Firmino
- Ulang Tahun ke-29 Ana Ivanovic, Istri Schweinsteiger
- Courtois: Saya Bahagia di Chelsea
- Courtois Bantah Conte dan Costa Berseteru
- Courtois: Tak Pernah Ada Kontak dengan Madrid
- Fortune Sayangkan Absennya Ibra Lawan Arsenal
- Walker: Mourinho Tak Percayai Smalling dan Shaw
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








