Coutinho Pergi, Liverpool Kejar Pulisic Kembali
Serafin Unus Pasi | 31 Juli 2017 10:58
Bola.net - - Klub EPL, Liverpool dikabarkan sudah menyiapkan rencana alternatif jika mereka gagal mempertahankan Philippe Coutinho pada musim panas ini. The Reds disebut akan kembali mengejar Christian Pulisic pada musim panas ini.
Nama Coutinho sendiri memang menjadi tajuk pemberitaan sejumlah media top Eropa beberapa waktu terakhir. Ia dikabarkan akan pindah ke Spanyol untuk bergabung dengan raksasa La Liga, .
Kepindahan Coutinho sendiri nampaknya sudah tidak bisa dibendung kubu Liverpool. Sang pemain dikabarkan sudah minta untuk dijual oleh pihak klub, sehingga The Reds mulai menyiapkan rencana alternatif jika mereka gagal mempertahankan pemain Timnas Brasil tersebut.
Menurut laporan yang dilansir Mirror, Liverpool sudah menemukan kandidat pengganti Coutinho yang ideal. Mereka disebut akan mencoba mendatangkan Christian Pulisic ke Anfield pada musim panas ini.
Nama Pulisic sejatinya bukan nama yang asing di kalangan pecinta Liverpool. Bocah berusia 18 tahun itu sudah santer dikaitkan dengan kubu Merseyside Merah itu semenjak dua tahun terakhir.
Pada awal bursa transfer kemarin, Pulisic dan Borussia Dortmund sudah mengonfirmasi bahwa sang pemain tidak akan pergi ke Liverpool. Namun uang besar hasil penjualan Coutinho diyakini bisa meluluhkan Dortmund untuk melepas pemain mudanya itu ke Anfield.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







