Crespo Anggap Iklim di Premier League Luar Biasa
Rero Rivaldi | 11 Agustus 2017 07:30
Bola.net - - Hernan Crespo mengatakan ia mungkin akan melatih di Premier League di masa mendatang, karena menurutnya Inggris memiliki atmosfer kompetisi yang luar biasa.
Crespo memenangkan gelar juara Liga Inggris bersama di 05/06, usai sebelumnya dipinjamkan ke Milan di musim perdana Jose Mourinho di Stamfrod Bridge.
Ia punya kenangan bagus di Inggris dan siap untuk mengambil kesempatan kembali ke sana sebagai pelatih, di masa mendatang.
Wow, semoga saja. Ya, karena saya menyukai situasi para manajer di Inggris, karena semua tidak cuma soal para pemain atau apa yang terjadi di atas lapangan, tutur Crespo menurut Goal International.
Hal tersebut melibatkan semua elemen yang ada di klub. Dan saya menyukai situasi seperti itu. Saya tidak akan coba melakukannya di Italia, karena mereka takkan membiarkan saya melakukannya.
Crespo sendiri sempat menjadi manajer untuk waktu singkat, ketika menangani Modena di 15/16.
Ia sudah pensiun sejak 2012, dan memiliki rekor 271 gol di level klub dan 35 gol bersama tim nasional Argentina.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









