Crouch Sudah Kembali
Editor Bolanet | 20 September 2014 21:45
Stoke unggul terlebih dahulu di Loftus Road Stadium melalui sundulan jarak dekat Mame Biram Diouf meneruskan headed pass Crouch pada menit 11. Namun, keunggulan Stoke hilang setelah Steven Caulker mengoyak gawang Asmir Begovic di menit 42. Stoke kembali memimpin di menit 51 berkat sepakan kaki kiri Crouch dari dalam area memanfaatkan crossing Victor Moses. Laga berkesudahan imbang usai Niko Kranjcar mencetak gol kedua QPR pada menit 88.
Crouch bermain impresif. Setelah melalui 10 pertandingan tanpa gol maupun assist, striker 33 tahun Inggris tersebut sukses mengemas masing-masing satu di laga ini.
Hanya saja, aksi gemilang Crouch tak cukup untuk mengantarkan Stoke pulang dengan poin maksimal.
Klasemen sementara (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin).
Chelsea 4 4 0 0 15 6 12
Aston Villa 4 3 1 0 4 1 10
Swansea City 4 3 0 1 8 5 9
Southampton 4 2 1 1 8 3 7
Manchester City 4 2 1 1 7 4 7
Tottenham Hotspur 4 2 1 1 7 5 7
Arsenal 4 1 3 0 7 6 6
Liverpool 4 2 0 2 6 5 6
Manchester United 4 1 2 1 6 3 5
Hull City 4 1 2 1 5 5 5
Everton 4 1 2 1 9 10 5
Leicester City 4 1 2 1 4 5 5
Stoke City 5 1 2 2 4 5 5
West Ham 4 1 1 2 6 7 4
QPR 5 1 1 3 3 11 4
Sunderland 4 0 3 1 5 6 3
Crystal Palace 4 0 2 2 5 8 2
Burnley 4 0 2 2 1 4 2
West Brom 4 0 2 2 2 7 2
Newcastle 4 0 2 2 3 9 2. (opta/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





