Data dan Fakta FA Cup: Blackburn vs Liverpool
Editor Bolanet | 7 April 2015 17:02
Meski bermain di kasta lebih rendah, namun The Rovers tetap memiliki potensi menyulitkan. Terbukti mereka mampu menahan imbang tanpa gol The Reds di Anfield.
Berikut data dan fakta menarik untuk menjemput laga Blackburn Rovers kontra Liverpool selengkapnya.
Liverpool selalu mencetak setidaknya dua gol dalam 12 dari 16 laga terakhir mereka di Piala FA.
The Reds tak terkalahkan dalam 22 dari 24 pertemuan terakhir kontra Blackburn di semua kompetisi.
Bomber Blackburn, Jordan Rhodes sudah mencetak total 17 gol di musim ini.
The Rovers sudah enam kali memenangi ajang Piala FA, meskipun kemenangan terakhir mereka terjadi pada 1928 silam.
Preview dan prediksi laga ini selengkapnya bisa disimak di sini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Benahi Krisis, Liverpool Giatkan Perburuan Falcao dan Costa
- 'Pertahankan Balotelli, Liverpool Buang-buang Waktu'
- Rodgers Hadapi Situasi Panas Ruang Ganti Liverpool
- Rodgers Yakin Para Pemain Baru Liverpool Akan Sukses
- Transfer Liverpool Banyak yang Flop, Rodgers Beri Penjelasan
- Tak Seperti Sterling, Henderson Siap Terima Gaji 100 Ribu Pounds
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Liverpool Tetapkan Target Minimal untuk Arne Slot Musim Ini
Liga Inggris 18 Januari 2026, 23:21
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




