De Bruyne Kesal Pada Chelsea Karena Dibeli Terlalu Murah
Editor Bolanet | 26 Februari 2015 12:37
Atas meredupnya karir di Chelsea, De Bruyne menyalahkan banderol harganya yang terlalu murah. Didatangkan dengan harga 'hanya' 8 juta Pounds dari Genk, De Bruyne merasa bahwa hal tersebut membuat dirinya dipandang sebelah mata selama berkarir di Stamford Bridge.
Mungkin keadaan akan jauh berbeda seandainya Chelsea menebus saya dengan harga 45 juta Euro, bukan 8 juta Euro seperti saat saya bergabung dari Genk, ungkap De Bruyne seperti dilansir Sky Sports.
Nilai yang lebih tinggi akan membuat saya mendapatkan status berbeda dalam klub, dan kemungkinan juga kesempatan tampil reguler yang lebih banyak.
Selama membela Chelsea, De Bruyne total hanya bermain dalam sembilan pertandingan di laga resmi.[initial]
Baca Juga
- Courtois Tak Ingin Menjadi Sempurna
- Terkait Tekel Brutal Terhadap Matic, Bos Burnley Bela Barnes
- Lebih Brutal Dari Costa, Mourinho Tuntut Barnes Dihukum 6 Laga
- Scholes Anggap Serangan Chelsea Tak Sedahsyat Madrid & Barca
- Ramsey: Fans Rasis Bukan Salah Chelsea
- Terus Dikasari, Sportivitas Hazard Dipuji Mourinho
- 'Hazard Tak Perlu Merasa Inferior di Hadapan Messi'
- Mourinho: Ivanovic Spesialis Pencetak Gol di Laga Besar
- Gary Cahill Tak Senang 'Nguping' Penonton di Bangku Cadangan
- James Wilson Anggap John Terry Defender Terbaik
- Thiago Silva Berharap Hazard Gabung PSG
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










