Demichelis: City Wajib Kalahkan Swansea
Editor Bolanet | 21 November 2014 21:13
The Citizens hanya meraih hasil imbang 2-2 saat mengunjungi ke markas QPR sebelum jeda internasional lalu. Oleh karena itu, Demichelis ingin timnya meraih poin penuh saat menjamu The Swans di Etihad Stadium guna mengurangi jarak dengan pimpinan .
Saya pikir Manuel selalu ingin kami menang dengan cara tertentu, tapi yang kami butuhkan sekarang adalah kemenangan beruntun untuk memangkas jarak dengan Chelsea, ucap Demichelis di situs resmi klub.
Kami harus mengalahkan Swansea dan semoga dengan cara sama yang telah banyak membawa kesuksesan. Kami harus menang dan mencari performa terbaik kami lagi. Tak akan mudah karena Swansea tengah bermain bagus dan kami baru kembali dari jeda untuk laga-laga internasional. Kami perlu kemenangan tapi idealnya tim harus meraih tiga poin dengan bermain cantik.
City sendiri saat ini sedang menghuni peringkat tiga di klasemen sementara dengan koleksi 21 poin dan terpaut delapan poin dari The Blues.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04