Dengerin! Ini Wejangan Edinson Cavani untuk Para Penyerang Muda MU
Serafin Unus Pasi | 16 Mei 2021 06:20
Bola.net - Sebuah petuah diberikan Edinson Cavani kepada para penyerang muda Manchester United. Ia meyakini para penyerang muda MU punya bakat yang besar, namun mereka hanya bisa menjadi pemain top jika mau bekerja keras.
Semenjak bergabung dengan Manchester United, Edinson Cavani memberikan dampak yang besar bagi MU. Di dalam lapangan, ia produktif dalam mencetak gol.
Di luar lapangan, Cavani diplot menjadi mentor Mason Greenwood, Marcus Rashford dan Anthony Martial. Ketiga penyerang muda MU itu diharap bisa mencuri ilmu dari Cavani yang merupakan striker veteran.
Cavani pribadi yakin bahwa ketiga pemain ini bisa jadi bintang top. "Mereka masih bisa berkembang lebih baik lagi," ujar Cavani kepada laman resmi MU.
Baca komentar lengkap sang striker di bawah ini.
Kerja Keras
Cavani meyakini bahwa ketiga pemain ini memiliki bakat yang besar.
Namun ia menyebut ketiganya harus mau bekerja keras agar bisa memaksimalkan potensi yang mereka miliki.
"Mereka masih bisa berkembang sebagai seorang pemain, dan mereka masih bisa menjadi pemain yang lebih baik. Namun itu semua tergantung pada diri mereka sendiri,"
Masa Depan Cerah
Cavani cukup optimistis menyebut bahwa ketiga penyerang Muda itu punya masa depan cerah.
Namun ia kembali menegaskan bahwa para pemain itu harus punya keinginan untuk berkembang.
"Mereka semua penyerang yang muda dan masih punya karir yang panjang. Semua tergantung pada seperti apa mereka ingin berkembang dan mekar sebagai seorang pemain," ujarnya.
Laga Berikutnya
Manchester United akan kembali beraksi di ajang EPL pada tengah pekan nanti.
Setan Merah akan menjamu Fulham di pertandingan pekan ke-37 EPL.
(MUFC Official)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









