Dicampakkan Timnas Inggris, Smalling Sombongkan Diri
Rero Rivaldi | 22 November 2017 07:50
Bola.net - - Chris Smalling mengaku terkejut namanya tak masuk skuat , namun ia justru menyombongkan fakta bahwa dirinya bermain untuk 'salah satu klub terbesar dunia', pada manajer Gareth Southgate.
Bek Manchester United tak masuk skuat Three Lions di jeda Internasional terakhir. Southgate kala itu mengatakan bahwa ia mencari seorang pemain belakang yang tak hanya piawai bertahan, namun juga pandai menguasai bola.
Smalling sendiri tak sakit hati dengan penolakan tersebut, dan berjanji akan terus berjuang demi menembus skuat Piala Dunia.
Apakah saya terkejut? Ya, saya kaget. Namun tidak ada pemain yang bermain untuk salah satu klub terbesar di dunia, dan memenangkan trofi sebanyak saya, termasuk Liga Champions. Jika anda melakukannya, anda pastilah seorang bek top, tutur Smalling di Goal International.
Saya kira, tahun ini, kami mencatat rekor pertahanan terbaik dan saya bangga menjadi bagian dari itu. Selagi saya bermain di bawah Jose Mourinho, saya bermain reguler dan saya bahagia dengan itu.
Saya bermain untuk salah satu manajer terbesar, dan paling sukses bersama Jose, dan dia hanya akan memainkan pemain terbaik. Dia bahagia dengan penampilan saya. Jika saya terus seperti ini, mungkin dia (Southgate-red) takkan punya pilihan selain memanggil saya di musim panas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







