Diincar Madrid, Hazard Tegaskan Bahagia di Chelsea
Dimas Ardi Prasetya | 15 Juni 2017 21:25
Bola.net - - Winger asal Belgia Eden Hazard mengaku dirinya saat ini sangat bahagia berada di karena klub itu memiliki suasana kekeluargaan yang hangat.
Hazard dinilai sebagai salah satu pemain terbaik di dunia saat ini. Ia pun sempat dihubung-hubungkan dengan Real Madrid saat penampilannya merosot di Inggris pada musim 2015-16 kemarin.
Rumor itu tidak berhenti sampai saat ini. Namun rumor itu mereda setelah Hazard sendiri mengaku tetap kerasan di Stamford Bridge, plus karena Los Blancos kerap dihubung-hubungkan dengan Kylian Mbappe.
Hazard sendiri akhirnya kembali menegaskan bahwa dirinya bahagia bersama Chelsea. Ia kerasan di Stamford Bridge karena klub itu sudah menjadi seperti bagian dari keluarganya sendiri.
Saya sudah berada di sini selama lima tahun sekarang dan saya sangat bahagia, saya berada di salah satu klub terbaik di dunia, jadi saya sangat senang bermain untuk klub besar seperti ini. Setelah lima tahun saya Ketahui segalanya tentang klub, ujar Hazard seperti dilansir Sportsmole.
Bahkan jika saya masih berusia 26 tahun, saya memiliki banyak pengalaman sekarang. Saya mulai bermain di 16 di Prancis jadi saya sudah jadi pemain profesional selama 10 tahun. Dari segi permainan dan pengalaman, saya adalah salah satu yang tertua, tuturnya.
Saya suka klub ini karena ini seperti keluarga. Saya punya banyak teman. Dan kita semua berbicara satu sama lain, tegas hazard.
Baca Juga:
- Musim Depan, Hazard Ingin Ulangi Prestasi Musim Lalu
- Hazard Cedera, Chelsea Minati Mahrez
- Lukaku Prihatin dengan Cedera Hazard
- Hazard Cedera, Conte Pertimbangkan Rekrut James Rodriguez
- Madrid Siap Manfaatkan Cedera Eden Hazard
- Bos Belgia Tak Percaya Hazard Bisa Cedera
- Batshuayi Doakan Eden Hazard Segera Pulih dari Cedera
- Cedera, Hazard Absen hingga Awal Musim Premier League 2017/18
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Prediksi Real Madrid vs Monaco Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 18:26
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




