Diincar MU, Ajax Ogah Lepas Brian Brobbey
Serafin Unus Pasi | 23 Januari 2024 18:20
Bola.net - Manchester United nampaknya harus menunda upaya mereka untuk merekrut Brian Brobbey. Ajax Amsterdam selaku pemilik sang striker dilaporkan ogah menjualnya di bursa transfer musim dingin ini.
Di sisa satu minggu bursa transfer musim dingin ini, MU masih getol berburu penyerang baru. Erik Ten Hag butuh pemain yang bisa meningkatkan daya gedor timnya.
Belakangan nama Brian Brobbey ramai dikaitkan dengan Manchester United. Erik Ten Hag ingin mantan anak asuhnya di Ajax itu menyusulnya ke Old Trafford.
Namun ESPN melaporkan bahwa MU bakal gigit jari dalam perburuan Brobbey. Karena Ajax ogah menjualnya.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Sulit Cari Pengganti

Menurut laporan tersebut, Ajax sudah memutuskan untuk tidak menjual Brobbey di musim dingin ini.
Brobbey musim ini adalah mesin gol utama Il Lancierer. Sehingga kepergiannya akan membawa dampak besar bagi skuat Ajax.
Apalagi Ajax menilai sulit mencari striker tajam yang cocok dengan tim mereka di musim dingin ini. Jadi mereka memutuskan untuk mempertahankan sang striker.
Diskusi Lagi di Musim Panas

Namun laporan yang sama mengklaim bahwa Manchester United tidak akan menyerah begitu saja.
Erik Ten Hag benar-benar mendambakan Brobbey sebagai mesin golnya. Jadi ia akan mengejar lagi sang striker.
Rencananya MU akan mencoba mengangkut sang pemain saat bursa transfer musim panas dibuka nanti.
Opsi Sementara

Menurut laporan yang beredar, MU akan tetap mencoba merekrut satu striker di musim dingin ini.
Nama Eric Maxim Choupo-Moting dilaporkan jadi opsi yang sedang coba diamankan Setan Merah di musim dingin ini.
Klasemen Premier League
(ESPN)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








