Dikalahkan West Ham, Diogo Dalot: MU Sudah Berikan Segalanya!
Serafin Unus Pasi | 23 September 2021 16:21
Bola.net - Bek Manchester United, Diogo Dalot merasa kecewa timnya tumbang melawan West Ham dini hari tadi. Ia menyebut Setan Merah sudah berupaya untuk memenangkan laga namun sayang dewi fortuna tidak berpihak kepada mereka.
Dini hari tadi, Manchester United menjamu West Ham di Old Trafford pada pertandingan babak ketiga FA Cup. Setan Merah lebih diunggulkan daripada West Ham karena mereka menang 2-1 melawan The Hammers di akhir pekan kemarin pada ajang EPL.
Namun sayang United malah tumbang di tangan sang tamu. Gol semata wayang Manuel Lanzini sukses membuat Setan Merah tersingkir dari ajang Carabao Cup.
Manchester United sendiri bukannya tanpa usaha. Mereka mendominasi laga namun sayang mereka gagal menembus pertahanan rapat The Hammers.
Baca komentar Dalot mengenai laga tersebut di bawah ini.
Sudah Berupaya
Dalot menyebut bahwa skuat Manchester United sudah berjuang sekuat tenaga untuk mencetak gol di laga itu.
Namun ia menyebut timnya tidak beruntung karena gagal mencetak gol di laga itu.
"Kami sudah melakukan yang terbaik di laga tadi, namun sayang usaha kami itu belum cukup untuk membuat kami menang," ujar Dalot kepada MUTV.
Bakal Bangkit
Dalot juga mengapresiasi dukungan para loyalis Setan Merah di laga Carabao Cup dini hari tadi.
Ia berjanji bahwa MU akan bangkit dan akan meraih kemenangan untuk membahagiakan para fans.
"Terima kasih kepada para fans kami atas dukungan mereka yang luar biasa. Kami akan bekerja keras untuk laga-laga berikutnya," ujarnya.
Laga Berikutnya
Manchester United akan kembali beraksi di ajang EPl pada akhir pekan nanti.
Setan Merah dijadwalkan menghadapi Aston Villa di Old Trafford pada hari Sabtu (25/9) malam nanti.
(MUTV)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







