Dudek: Klopp Tak Akan Hamburkan Banyak Uang di Liverpool
Editor Bolanet | 12 Februari 2016 01:55
Klopp datang ke Liverpool pada awal Oktober lalu. Ia pun tak sempat membeli pemain baru di musim panas. Banyak yang menduga manajer asal Jerman itu akan berbelanja besar pada Januari kemarin, mengingat banyak pemain yang cedera dan The Reds tampil tak konsisten.
Namun ternyata ia hanya meminjam Steven Caulker dari QPR dan membeli Marko Grujic dengan harga murah. Namun gelandang yang dibeli dari Red Stad Belgrade itu baru akan pindah ke Anfield musim depan. Lalu, Klopp juga tak jadi membeli Alex Teixeira karena Shakhtar Donetsk mematok bandrolnya terlalu mahal.
Saat masih di Borussia Dortmund, Klopp dikenal hanya membeli pemain tak terkenal dengan murah dan memolesnya jadi bintang kelas dunia. Dudek pun yakin manajer 48 tahun itu akan melakukan hal yang kurang lebih sama di Anfield.
Ia berbeda dari manajer-manajer lainnya. Kebanyakan manajer yang mengisi sebuah jabatan di bulan Oktober akan mengatakan 'saya butuh pemain-pemain baru' atau 'saya butuh 100 juta Pounds untuk dibelanjakan,' namun Klopp tak akan melakukan itu, cetusnya pada Liverpool Echo.
Ia tahu menghamburkan uang adalah hal yang mudah, namun ia juga ingin memberikan para pemain yang ada saat in kesempatan. Di akhir musim, ia akan membuat keputusan dan saya yakin ia akan membeli pemain baru. Hal itu akan jadi momen yang menarik, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Harga Tiket Batal Naik, Petinggi Liverpool Minta Maaf
- Meski Kalah, Klopp Puji Performa Penggawa Liverpool
- Klopp Puji Gol Free Kick Coutinho
- Dikalahkan West Ham, Klopp Beber Kesalahan Fatal Liverpool
- Komplain Klopp Atas Gol Kedua West Ham
- Klopp Update Kondisi Sturridge Pasca Comeback
- Klopp: Liverpool Main Lebih Bagus Timbang West Ham
- Klopp Bela Performa Mengecewakan Benteke
- Ter Stegen Siap Adu Nasib ke Liverpool
- Sturridge Bakal Comeback di Replay Piala FA
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











