Eden Hazard Terpilih Sebagai Pemain Terbaik Chelsea
Rero Rivaldi | 29 Mei 2017 07:40
Bola.net - - Eden Hazard terpilih sebagai Pemain Terbaik 16/17, lewat pemungutan suara yang dilakukan oleh suporter tim juara Premier League.
Pemain Belgia kembali menunjukkan performa terbaik di Stamford Bridge, usai sebelumnya tampil buruk saat timnya hanya mampu finish di peringkat 10 musim 15/16.
Ia mencetak 16 gol dalam 36 penampilan di liga domestik dan membantu tim asuhan Antonio Conte tampil dominan untuk menjadi klub terbaik Inggris.
Hazard sendiri gagal mendapatkan penghargaan dari PFA musim ini usai kalah dari N'Golo Kante, namun ia akhirnya dinobatkan sebagai pemain terbaik oleh para suporter The Blues.
Kante sendiri akhirnya terpilih sebagai pemain terbaik Chelsea pilihan para anggota skuat utama klub, di ajang yang sama.
Penghargaan lain yang juga diterima oleh Hazard adalah gol terbaik Chelsea musim ini. Hal tersebut ia raih usai menunjukkan aksi solo memikat kala menjebol gawang Arsenal di laga derby musim ini.
Chelsea sendiri baru saja gagal menjadi double winners usai mereka kalah dari Arsenal di final Piala FA pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








