Edinson Cavani Diisolasi di Uruguay, Absen di MU Akhir Pekan ini?
Serafin Unus Pasi | 19 November 2020 17:20
Bola.net - Sebuah kabar kurang baik datang bagi Manchester United. Penyerang mereka, Edinson Cavani dilaporkan harus menjalani isolasi di Uruguay.
Striker 33 tahun itu kembali mendapatkan panggilan dari Pelatih Oscar Tabarez. Ia diminta untuk membela La Celeste dalam kualifikasi piala Dunia 2020 zona CONMEBOL.
Terakhir kali, Cavani bermain melawan Brasil kemarin. Pada laga itu, Cavani bermain selama 73 menit sebelum diusir keluar.
Cavani seharusnya sudah dalam perjalanan kembali ke Inggris. Namun El Observador mengklaim sang striker mungkin akan telat kembali ke MU karena harus menjalani isolasi.
Simak kondisi Cavani selengkapnya di bawah ini.
Banyak yang Positif
Menurut laporan tersebut, Cavani dan para pemain Uruguay beserta Staff harus menjalani isolasi.
Ini dikarenakan ada banyak kasus positif COVID-19 di Timnas Uruguay. Yang terbaru, Lujcas Torreira dilaporkan juga positif.
Jadi sesuai dengan protokol, para pemain dan staff harus menjalani isolasi terlebih dahulu sebelum diperbolehkan kembali ke klub masing-masing.
Bisa Telat
Laporan tersebut tidak menyebutkan berapa lama para pemain dan staff Timnas Uruguay harus menjalani isolasi.
Namun biasanya proses isolasi ini dibutuhkan beberapa hari, karena mereka harus dites ulang apakah positif mengidap virus corona atau tidak.
Jadi kemungkinan besar Cavani akan telat untuk pulang ke Manchester United.
Absen di Akhir Pekan?
Jika kondisi ini benar adanya, maka Cavani berpotensi absen melawan West Brom.
Ini akan jadi kabar buruk bagi MU, karena stok striker mereka sedang tipis.
(El Observador)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56





