Eks Arsenal Ini Tak Percaya Van Gaal Masih Bisa Bertahan di MU
Editor Bolanet | 23 Februari 2016 22:56
Van Gaal diangkat menjadi manajer United pada musim lalu. Ia dibebani tugas untuk membuat Setan Merah kembali ke zona Liga Champions. Target itu berhasil dipenuhinya.
Musim ini, tentunya Van Gaal harus mempertahankan prestasi musim lalu itu. Awalnya ia sempat bisa membawa United masuk zona empat besar dan bahkan disebut akan bisa bersaing merebut trofi juara EPL. Namun manajer asal Belanda itu gagal mempertahankan hal tersebut. Ia juga dikritik karena membuat Wayne Rooney cs bermain tak atraktif dan cukup sering minim gol.
Kritikan demi kritikan kian mengalir deras kala United kalah dari Midtjylland di pentas Liga Europa. Banyak pula yang berharap ia segera didepak dari Old Trafford. Namun nyatanya sampai sekarang ia masih bertahan di klub tersebut. Hal inilah yang membuat Merson geleng-geleng kepala.
Ed Woodward adalah sosok yang terus mendukungnya. Namun saya rasa hasil laga itu (lawan Midtjylland) merupakan hasil terburuk yang mereka raih sejak Bouremouth mengalahkan mereka di tahun 1984, 32 tahun lalu. Tim ini (Midtjylland) seharusnya tak berada di lapangan yang sama dengan Man United, serunya pada Sky Sports.
Bagaimana Van Gaal bisa mempertahankan pekerjaannya merupakan hal yang mengerikan saat ini. Manajer lain mana di dunia, selain Arsene Wenger, yang akan bisa mempertahankan pekerjaannya (dengan hasil buruk seperti itu)? [initial]
Baca Juga:
- Giroud Senang Arsenal Punya Welbeck
- Bierhoff Kutuk Kritik Louis van Gaal atas Schweinsteiger
- 'Louis van Gaal Masih Butuh Waktu'
- Mourinho Sudah Beli Rumah di Manchester
- Premier League Butuh Jose Mourinho
- Sudahlah Van Gaal, Kembalikan Juan Mata Pada Tempatnya
- Claridge: Van Gaal Buat MU Lebih Buruk
- Empat Bulan Lagi, Mourinho Tangani MU
- Pecat Van Gaal, MU Harus Bayar 189 Miliar Rupiah
- Carrick Siap Angkat Kaki dari Old Trafford
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




