Emre Can Sosok Tepat Pengganti Gerrard
Editor Bolanet | 18 Juni 2015 10:25
Dalam pertandingan tersebut, Can sukses menghindarkan Jerman dari kekalahan setelah mencetak gol penyeimbang di menit ke-17. Horts yang pernah berkunjung ke Melwood mengatakan jika pihak The Reds pernah berpendapat soal pemain berusia 21 tahun tersebut. Saya pernah mengunjungi Liverpool, mereka mengatakan jika Emre akan menjadi calon penerus Gerrard di lini tengah, ucap Horst dikutip 101 Great Goals.
Meski begitu, di Liverpool, Can justru lebih banyak ditempatkan di posisi yang berbeda dari yang sebenarnya. Brendan Rodgers menempatkannya sebagai pemain bertahan hampir di seluruh pertandingan Premier League musim lalu.
Emre Can dibeli oleh Rodgers dari Bayer Leverkusen dengan mahar sebesar 9,75 juta Pounds. Bersama Liverpool, ia sudah mencatatkan 27 penampilan dan mencetak 1 gol.[initial]
Generali Arena di Kota Praha pada Kamis pagi WIB (101/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








