FA Resmi Jatuhi Hukuman pada Jose Mourinho
Haris Suhud | 3 November 2016 01:59
Bola.net - - Asosiasi Sepakbola Inggris (FA) resmi menjatuhkan hukuman pada pelatih Manchester United Jose Mourinho dengan larangan mendampingi timnya satu kali dan denda senilai 8 ribu pounds. Hukuman ini diberikan atas sikap Mourinho pada wasit Mark Clattenburg.
Dalam pertandingan menghadapi Burnley yang berakhir dengan skor imbang pada akhir kemarin, pelatih Portugal tersebut diusir dari pinggir lapangan karena kejadian di lorong stadion ketika di paruh babak pertama pertandingan.
[Mourinho] mengakui menggunakan kata-kata kasar dan/atau menghina jelang pertandingan resmi dan akan menerima hukuman standar, demikian pernyataan dari komisi regulasi independen seperti dikutip dari BBC.
Dengan hukuman ini, Mourinho dipastikan tak bisa mendampingi MU ketika menjalani pertandingan menghadapi Swansea di Premier League akhir pekan ini.
Dalam pertandingan sebelumnya, ketika menghadapi Liverpool, Mourinho juga didenda 50 ribu pounds karena komentarnya pada wasit Anthony Taylor. Sebelum pertandingan, Mourinho menduga Taylor akan mengalami tekanan ketika memimpin pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








