
Bola.net - - 10 nama pelatih yang masuk dalam nominasi peraih gelar Best FIFA Men's Coach award for 2016 telah diumumkan. Claudio Ranieri yang musim lalu sukses bersama dengan Leicester City di Premier League masuk dalam daftar ini.
Ranieri akan bersaing dengan beberapa nama sohor lain seperti Josep Guardiola, Luis Enrique, Diego Simeone, Zinedine Zidane hingga pelatih yang sukses mengantar Portugal menjadi juara Euro 2016, Fernando Santos.
Secara mengejutkan, beberapa nama yang banyak menuai prestasi tidak masuk dalam daftar ini. Sebut saja Unai Emery [Juara Liga Europa/ Sevilla], Massimiliano Allegri [Juara Serie A dan Coppa Italia/ Juventus] dan Juan Antonio Pizzi [Juara Copa America/ Chile].
Nama mereka kalah bersaing dengan Jurgen Klopp [Liverpool] dan Mauricio Pochettino [Tottenham] yang bahkan tidak mampu memenangkan satu pun gelar. Berikut daftar lengkapnya:
Chris Coleman (Wales)
Didier Deschamps (France)
Pep Guardiola (Bayern Munich/Manchester City)
Jurgen Klopp (Liverpool)
Luis Enrique (Barcelona)
Mauricio Pochettino (Tottenham Hotspur)
Claudio Ranieri (Leicester City)
Fernando Santos (Portugal)
Diego Pablo Simeone (Atletico Madrid)
Zinedine Zidane (Real Madrid)
Pagelaran Best FIFA Men's Coach award for 2016 ini dihelat usai kerjasama FIFA dengan France Football untuk penghargaan Ballon d'Or pungkas.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57 -
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:43 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)

