'Fabregas, Salah Satu Pengendali Permainan Terbaik di Dunia'
Afdholud Dzikry | 4 Januari 2017 14:00
Bola.net - - Mantan pemain Chelsea, Pat Nevin mengatakan bahwa dirinya sangat mengagumi kemampuan Cesc Fabregas dalam mengendalikan permainan. Bahkan dia menyebutnya sebagai salah satu yang terbaik di dunia.
Bintang asal Spanyol tersebut tak mendapatkan banyak kesempatan bermain di bawah arahan Antonio Conte musim ini. Namun setiap kali mendapatkan kepercayaan bermain, Fabregas selalu mampu menjawabnya dengan penampilan gemilang.
Dalam dua pertandingan terakhir The Blues, mantan pemain Barcelona tersebut membuat tiga assist, dan menurut Nevin gelandang 29 tahun tersebut adalah salah satu yang terbaik di dunia dalam hal mengendalikan permainan.
Beberapa tim memiliki kemampuan untuk mengubah kecepatan permainan dengan presisi yang begitu bagus, beberapa tim Inggris juga, ujarnya.
Ini sangat banyak kasus di sepakbola Inggris anda pergi dengan ritme sama dari awal hingga akhir, dan tak khawatir tentang keindahan mengendalikan permainan dan tempo, sambungnya.
Dengan orang-orang seperti Diego Costa dan Eden Hazard, ada tombol pengendalinya dan Fabregas mungkin kami memiliki salah satu pengendali permainan terbaik di permainan sepakbola hari ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








