Fabrizio Romano: Joao Felix ke Manchester United? Kok Sulit Ya!
Serafin Unus Pasi | 18 Oktober 2022 20:10
Bola.net - Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano angkat bicara terkait rumor Joao Felix yang akan pindah ke Manchester United di musim dingin nanti. Ia menyebut transfer itu hampir mustahil untuk terjadi di Januari 2023 nanti.
Dua pekan terakhir Felix ramai dilaporkan akan pindah dari Atletico Madrid. Sang penyerang dilaporkan jengah minim diberi jam bermain oleh Diego Simeone sehingga ia mulai membulatkan tekad untuk pindah dari Wanda Metropolitano.
Beredar kabar bahwa Felix akan pindah ke Inggris. Manchester United dilaporkan jadi kandidat terkuat untuk mendapatkan jasa pemain timnas Portugal itu.
Romano baru-baru ini memberikan pandangannya terkait rumor tersebut. Ia menilai transfer Felix ke MU itu bakal sulit terjadi di musim dingin nanti.
Simak situasi transfer Felix di bawah ini.
Memang Berminat
Menurut laporan Romano, Manchester United memang benar-benar berminat untuk mendapatkan jasa Felix.
Pihak Setan Merah terkesan dengan bakat yang dimiliki sang pemuda. Bahkan United diklaim sudah mengikuti perkembangannya semenjak ia bermain di Benfica.
Itulah mengapa jika ada kesempatan, United tertarik untuk memboyong sang pemuda ke Old Trafford.
Terlalu Mahal
Laporan Romano menyebut bahwa transfer Felix di Januari 2023 nanti mustahil terjadi. Karena mahar transfer Felix sangat tinggi.
Atletico Madrid memang ogah menjual sang pemain. Jika MU mau membajaknya, mereka harus menebus klausul rilisnya yang bernilai 350 juta Euro.
Manchester United dilaporkan ogah membayar mahar tersebut. Jadi transfer itu tidak akan terjadi di musim panas nanti.
Fokus di Musim Panas
Romano juga menyebut bahwa Manchester United kemungkinan besar tidak akan belanja pemain baru di musim dingin nanti.
Setan Merah dilaporkan akan fokus untuk menginvestasikan uang mereka di bursa transfer musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19








