Falcao Berusaha Keras Yakinkan Chelsea
Editor Bolanet | 2 Juni 2015 12:00
Falcao ingin bergabung dengan klub juara Premier League dan bersedia menerima pemotongan gaji dalam jumlah yang cukup besar untuk membuat impiannya tersebut kesampaian - mengingat ia kini mendapat gaji mencapai 265.000 poundsterling per pekan dengan AS Monaco.
The Mirror mengatakan bahwa pemain Kolombia tersebut siap menjadi bagian dari skuat The Blues dan Jose Mourinho bisa menggunakannya sebagai pelapis Diego Costa dan Loic Remy. Selain itu, agen Falcao, Jorge Mendes, juga merupakan sosok yang menangani Mourinho.
Falcao ingin masa depannya segera dipastikan sebelum putaran final Copa America dan ia ingin membuktikan kemampuannya usai gagal di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











