Fellaini Yakin Van Gaal Bisa Bawa MU Juara EPL
Editor Bolanet | 11 Desember 2015 23:16
Saat ini, Setan Merah tak lagi berkompetisi di pentas Liga Champions. Di Premier League, saat ini mereka berada di peringkat empat klasemen. Mereka hanya tertinggal tiga poin dari Leicester City yang berada di peringat pertama dengan koleksi 32 angka.
Walau kerap dikritik karena membuat permainan United membosankan dan tak tajam, akan tetapi Fellaini mengaku tetap yakin Van Gaal akan bisa membawa United juara musim ini.
Ya tentu saja. Saat ini kami ada di poisisi empat besar. Kami ada dalam perburuan gelar juara EPL, jawabnya ketika ditanya apakah United bisa juara EPL.
Ini adalah bulan yang sulit namun kami harus terus seperti ini. Kami tahu ekspektasi Man United untuk kami tinggi. Sekarang kami fokus. Kami tahu apa yang kami lakukan. Jadi, kita lihat saja nanti. Namun kami bersaing memperebutkan juara musim ini. Saya yakin gol-gol akan tercipta dan begitu juga dengan peluang-peluang mencetak gol, ujarnya pada NBC Sports.
Kami sangat percaya kepadanya (Van Gaal). Ia adalah manajernya, dan itu adalah filosofinya dan kami harus terus seperti itu, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal Akan Relakan Giggs ke Swansea?
- Redknapp Sebut Taktik Van Gaal Usang
- Welbeck Terhormat Pernah Dibimbing Ferguson dan Wenger
- Fellaini Optimis Bakal Mendapat Kepercayaan Penuh Van Gaal
- Van Gaal Tak Meragukan Kemampuannya Tangani MU
- Van Gaal: Liga Europa Adalah Kompetisi Besar
- Lawan Burnemouth, 9 Pemain MU Absen
- Bidikan MU Perpanjang Kontrak di Everton
- Dibela Bos Jerman, Schweinseiger Masih Pemain Kelas Dunia
- Redknapp: Kontrak Baru Van Gaal Sebaiknya Ditunda
- Turun Kasta ke Europa League, MU Jadi Tertawaan di Dunia Maya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







