Forlan: Mourinho Akan Dapat Sambutan di Stamford Bridge
Editor Bolanet | 22 Oktober 2016 22:35
Mourinho merupakan manajer yang sangat berjasa bagi The Blues karena telah memberikan banyak gelar. Pada akhir pekan ini, The Special One akan berkunjung ke markas Chelsea dalam kapasitas sebagai manajer Manchester United.
Fans Chelsea tentunya sangat tidak mengharapkan Mourinho menangani Setan Merah. Meskipun begitu, Forlan tetap meyakini bahwa publik Stamford Bridge masih sangat mencintai Mourinho.
Fans Chelsea mungkin akan lebih suka dia tidak berada di United. Dia meraih begitu banyak di Chelsea, memenangkan liga dalam dua periode di sana, kata Forlan kepada The National.
Itulah sebabnya mereka akan menyambut dia di Stamford Bridge, meskipun dia maupun Antonio Conte tidak ingin kalah di sana. Fans Inggris bagus bisa seperti itu dan itu sangat membantu meski dia bukan pemain yang bisa memiliki dampak lebih terlihat dalam permainan.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









