Fulham Pecat Manajer Martin Jol Dari Craven Cottage
Editor Bolanet | 2 Desember 2013 00:09
Performa kurang impresif yang ditunjukkan The Cottagers musim ini membuat mereka masih berkutat di papan bawah klasemen hingga pekan ke-13. Di laga terakhir, mereka kembali kalah dari West Ham dengan skor 0-3, Sabtu kemarin di Upton Park.
Torehan 10 poin sejauh ini memaksa Fulham berada di posisi 18. Hal tersebut jelas tak membuat pemilik baru klub, Shahid Khan senang. Akibatnya, pemecatan pun terpaksa dilakukan oleh sang pemilik.
Saya telah berbicara dengan Martin untuk berterima kasih atas usahanya bersama klub Fulham, selama tiga musim terakhir dan terutama sejak kedatangan saya sebagai pemilik di awal tahun ini, tulis Khan dalam situs resmi klub.
Martin Jol yang tiba di Craven Cottage pada musim panas 2011 rencananya bakal digantikan oleh asisten barunya, Rene Meulensteen, yang juga baru datang di awal bulan November. Pria 57 tahun itu tampak kecewa dengan prestasinya musim ini, dan memilih tetap berterima kasih atas kesempatan untuknya bersama Fulham.
Adalah sebuah kehormatan untuk menangani Fulham, salah satu klub besar di Premier League dan juga dunia. Saya kecewa musim ini, tetapi saya tahu ada masa yang lebih baik bagi Fulham dan para suporter di masa mendatang, tutur Martin.
Saya akan selalu mengenang pengalaman saya di sini dan terima kasih untuk owner klub, serta semua orang di Fulham atas kesempatan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




