Gagal Dapat Sanchez, Dua Pemain Ini Bikin Guardiola Bahagia
Asad Arifin | 19 Januari 2018 23:36
Bola.net - - Manajer Manchester City, Josep Guardiola tidak merasa bersedih pasca kegagalan mendapatkan jasa Alexis Sanchez. Sebab, ada dua pemain Man City yang justru memberikan sebuah kabar bahagia untuknya.
Dua pemain yang dimaksud adalah Nicolas Otamendi dan .
Pep merasa bahagia lantaran kedua pemain tersebut telah meneken kontrak baru bersama Man City. Otamendi meneken kontrak hingga 30 Juni 2022 pada hari Kamis (18/1) lalu. Pada hari Jum'at (19/1), giliran Fernandinho meneken kontrak hingga 2020.
Kesepakatan baru kedua pemain membuat Pep merasa sangat bahagia. Sebab, mereka jadi sosok yang sudah sangat paham dengan filosofi permainan eks pelatih Barcelona.
Kami sangat bahagia, selamat kepada klub, para pemain dan juga agen mereka. Kami sangat bahagia bahwa Otamendi dan Fernandinho bisa bertahan bersama kami lebih lama, kata Pep dikutip dari Soccerway.
Sejak bergabung dengan Man City, Otamendi bertransformasi menjadi bek dengan kemampuan umpan yang bagus. Ia bisa membantu tim dalam membangun serangan. Sementara, diakui sendiri oleh Pep, jika Fernandinho adalah salah satu pemain yang paling dia sukai sepanjang karirnya sebagai pelatih.
Ketika Fernandinho dan saya tidak lagi bersama, saya akan melihat kembali masa lalu dan ingat bahwa dia adalah salah satu pemain yang paling saya sukai. Mereka adalah pemain penting bagi klub ini, baik di dalam maupun di luar lapangan, tutup Pep.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


