Galatarasay Ajak Terry Pindah ke Turki
Editor Bolanet | 11 Mei 2013 16:02
Agar JT rela meninggalkan dan guna bergabung dengan Wesley Sneijder beserta Didier Drogba di Ali Samiyen Stadium, ia ditawari uang senilai 30 juta pounds.
Uang tersebut akan dijadikan gaji Terry selama 3 musim ke depan, artinya bek berusia 32 tahun ini akan mendapatkan bayaran sebesar 200 ribu pounds per pekannya di Turki.
Terry sendiri masih punya sisa kontrak semusim lagi di Stamford Bridge itu pun dengan gaji, 150 ribu pounds per pekan. Andai ia mau ia akan bisa ditebus senilai 8 juta pounds sebagai uang transfernya.
Masih belum diketahui apa Terry akan mengiyakan ajakan si juara Liga Turki ini, lagi pula kini Terry sudah jarang dipakai dan kalah dengan David Luiz, Branislav Ivanovic dan Gary Cahill di mara Rafael Benitez.[initial] (dym/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Akhiri Paceklik Gol, Amad Diallo Diyakini Bakal Semakin Tokcer Bersama MU
Liga Inggris 3 November 2025, 11:24
-
Gagal Raih Empat Kemenangan Beruntun, MU Bakal Berbenah dan Bangkit Lagi!
Liga Inggris 3 November 2025, 10:30
-
Performa Masih Kureng, Benjamin Sesko Diminta Lekas Berbenah di MU
Liga Inggris 3 November 2025, 10:10
-
Legenda Manchester United Ini Jadi Kandidat Pelatih Baru Wolverhampton?
Liga Inggris 3 November 2025, 08:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Laga Perdana Lawan Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:47
-
Prediksi Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 vs Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:27
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36













