Gaya Main MU Bantu Liverpool Persiapkan Diri Hadapi West Brom
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 22:53
Sebelum pertandingan lawan Setan Merah awal pekan kemarin, Joel Matip sempat membocorkan bahwa Liverpool berlatih ekstra keras di lini belakang. Tujuannya adalah demi menghalau bola-bola atas yang diandalkan Zlatan Ibrahimovic cs.
Duel antara Liverpool dan MU itu sendiri akhirnya berakhir dengan skor imbang 0-0. Dan kini di laga berikutnya The Reds akan berhadapan dengan West Brom. Ternyata tim asuhan Tony Pulis itu memiliki kemiripan gaya main dengan skuat MU. Oleh karena itulah, Klopp merasa bahwa laga lawan MU kemarin sangat membantu timnya mempersiapkan diri melawan The Baggies.
Kami adalah tim yang berusaha bermain sepakbola dan Manchester United lebih mengandalkan fisik dan lebih kuat dari kami dengan banyaknya pemain tinggi yang ada di skuat mereka. Kami menangkal strategi mereka dengan bagus dan saya tidak ingat ada keuntungan besar dalam laga ini dan dari situasi-situasi seperti ini, ujar Klopp seperti dilansir Metro.
Kami harus siap lagi untuk menghadapi situasi seperti ini. Anda selalu dapat menggunakan beberapa hal dari pertandingan terakhir yang dijalani tim Anda, namun di sisi lain situasinya akan berbeda lagi.
Bertahan melawan bola-bola seperti ini sungguh penting, sangat penting dalam laga lawan United, dan akan menjadi penting di pertandingan berikutnya. Bermain sepak bola akan menjadi penting dalam pertandingan lawan Man United dan akan sangat penting dalam permainan West Brom. Ada banyak pekerjaan yang harus dilakukan, terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Head-to-head: Liverpool vs West Brom
- West Brom Dinilai Bisa Sulitkan Liverpool
- Evra Berdamai dengan Luis Suarez?
- Prediksi Liverpool vs West Brom 22 Oktober 2016
- Memalukan, Pemanasan Biasa Saja Moreno Tidak Bisa
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs West Brom
- Nyaris Bikin Blunder Saat Lawan MU, Karius Dibela Klopp
- Klopp Instruksikan Liverpool Main Dengan Penuh Amarah Lawan West Brom
- Mourinho Sebut Liverpool Dibesar-besarkan Media, Ini Respon Klopp
- Lawan West Brom, Klopp Berharap Tak Lagi Imbang
- Liverpool Bisa Diperkuat Wijnaldum Lawan West Brom
- Video: Gol Berkelas Eks Chelsea dan Liverpool, Joe Cole
- Dapat 1 Poin di Anfield, Mourinho Sebut Liverpool Main Defensif
- Klopp: Bila Bersabar, Liverpool Bisa Raih Sesuatu Yang Spesial
- Alridge Kagum Performa Menawan Matip
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





