Gemar Pinjamkan Pemain, Chelsea Dicap Seperti Gudang
Editor Bolanet | 5 September 2015 07:55
Saat ini, Chelsea tercatat memiliki 33 pemain yang tengah menjalani masa peminjaman di klub lain. 33 pemain ini tersebar di kompetisi Belanda, Jerman, Italia, Prancis, Portugal, dan negara lainnya.
Sedikit mengkhawatirkan dengan banyaknya pemain Chelsea yang dipinjamkan. Ini hampir seperti gudang pemain. Anda bisa membayangkan hal ini akan membuat integritas beberapa kompetisi dipertanyakan, ujar Taylor kepada The Mirror.
Dari sisi pemain, mereka ingin dipinjamkan jika tak ada kans menembus tim utama. Tapi Chelsea memiliki akademi, jadi Anda harus bertanya bagaimana mereka bisa sampai memiliki jumlah pemain yang dipinjamkan begitu banyak di luar sana. lanjutnya.
Sejatinya, akademi Chelsea menorehkan prestasi cemerlang dalam beberapa tahun belakangan. Tim U-19 mereka menjuarai ajang UEFA Youth League dan tim U-18 menyabet gelar FA Youth Cup. Namun hal ini tak menghentikan The Blues mencaplok bakat-bakat muda Eropa untuk kemudian hanya dipinjamkan ke klub lain. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Dokter Cantik Eva Carneiro Belum Ingin Kembali ke Chelsea
- Chelsea Berikan 12 Juta Euro, Pogba Tak Bergeming
- Semprot Dr Eva, Jose Mourinho Kini Hadapi FIFA
- 'Chelsea Bisa Datangkan Pogba Pada Januari Nanti'
- Hazard: Bukan Saya Saja yang Buruk, Chelsea Juga
- Mourinho Bangga Bisa Pajang Bukti Rekor di Kantornya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











