Gerrard: Rodgers Pelatih Fenomenal!
Editor Bolanet | 6 Juni 2014 20:26
Rodgers datang ke Liverpool pada tahun 2012 lalu. Ia menggantikan legenda The Reds, Kenny Dalglish. Di musim pertamanya di Anfield, pria asal Irlandia Utara itu masih tak bisa menunjukkan kehebatannya dalam memoles Gerrard cs.
Namun, semuanya berubah pada musim 2013-2014 ini. Liverpool dibawanya terbang tinggi dan nyaris meraih trofi Premier League untuk pertama kalinya sejak dua dekade lalu. Gerrard pun sangat mengapresiasi kinerja sang Manajer.
Anda harus memberikan pujian yang sangat besar kepada sang Manajer, seru Gerrard pada situs PFA.
Dia datang ke klub ini, seorang Manajer muda yang mengambil pekerjaan berat. Dan bisa mendapatkan hasil yang sukses diraihnya di waktu yang singkat sangatlah fenomenal, puji skipper berusia 34 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Laga Imbang Tanpa Gol, Arsenal Lagi-Lagi Lewatkan Kesempatan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:01
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
Carrick Effect di Old Trafford: Derby Menang, Manchester United Terlihat Hidup Lagi
Liga Inggris 19 Januari 2026, 12:58
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
LATEST UPDATE
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:14
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 16:27
-
Link Live Streaming Liga Champions 2025/26 Matchweek 7 di Vidio Pekan Ini
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:23
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Terus Dirayu Gigi Dall'Igna Balik ke Ducati, Jack Miller Buka Kans Balapan di WorldSBK
Otomotif 19 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








