Gerrard Tembus 700 Caps, Henderson Kehabisan Kata-Kata
Editor Bolanet | 5 Februari 2015 19:32
Gerrard baru saja mencatatkan laga ke-700 bersama Liverpool. Prestasi itu ia torehkan saat Liverpool mengalahkan Bolton Wanderers dengan skor 2-1 dalam putaran empat FA Cup. Namun henderson cukup yakin jika jumlah itu akan terus bertambah sampai akhir musim ini.
Saya sudah mengatakan banyak hal tentang Stevie dan mulai kehabisan kata-kata karena dia sungguh luar biasa, kata Henderson di situs resmi klub.
Stevie baru saja mencatat 700 penampilan untuk Liverpool dan saya sangat yakin jumlah tersebut bakal terus bertambah hingga akhir kompetisi.[initial]
Baca Juga:
- Ada Coutinho dan Sterling, Tugas Henderson Jadi Mudah
- Bekuk Bolton, Mignolet Klaim Kepercayaan Diri Liverpool Meningkat
- Evans Waspadai Kebangkitan Arsenal dan Liverpool
- Gerrard: Hanya Orang Konyol yang Mainkan Can Sebagai Bek
- Riset: Jumlah Fans Man City Sedunia Berkembang Pesat, MU Malah Turun
- Sterling Diyakini Bakal Membelot ke Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penilaian Legenda Man United Usai Duel Lawan Liverpool: Isak Nggak Layak Starter
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 15:08 -
Di Mata Arne Slot, Man United Adalah Tim yang Main Bola-Bola Panjang
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 13:31
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04