Giggs Temukan Kesamaan Antara Van Gaal dan Ferguson
Editor Bolanet | 7 Agustus 2015 12:15
Asisten Manchester United bekerja sama dengan Ferguson di sepanjang karirnya sebagai pemain dan menghabiskan 12 bulan terakhir sebagai asisten manajer Belanda, yang datang ke Old Trafford musim panas lalu.
Sementara LVG dan Fergie mungkin punya pendekatan berbeda, Giggs merasa bahwa dua bos hebat tersebut memiliki kesamaan dalam motivasi meraih sukses.
Mereka adalah sosok yang berbeda, namun pada dasarnya sama. Mereka pada prinsipnya sama - mereka ingin bermain sepakbola menyerang dan memanfaatkan pemain muda, tutur Giggs pada Sky Sports.
Mereka adalah sosok pemimpin dan semua orang tahu itu. Merka berdua memiliki ketenangan yang berasal dari pengalaman serta pengetahuan yang mereka punya, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Luar Biasa, Klub Inggris Pinjam Kiper Udinese Cuma untuk Dua Pekan!
- Arsenal Disebut Penantang Terberat Chelsea Raih Juara
- Legenda Arsenal: Gagal Manfaatkan Di Maria, Van Gaal Arogan
- Giggs Banyak Mendapat Pengalaman dari Louis van Gaal
- 'Karena Benteke, Liverpool Bisa Tembus Empat Besar'
- Gullit: Depay Takkan Sukses dengan Mudah di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








