Giroud Akui Arsenal Tak Tahan Tekanan
Editor Bolanet | 29 Mei 2014 08:20
The Gunners finish di peringkat empat usai menghabiskan 128 hari berada di posisi puncak klasemen, dan pemain asal Prancis itu percaya bahwa kurangnya kedewasaan telah membuat mereka membayar dengan mahal.
Kami berada di puncak klasemen untuk separuh musim kompetisi dan setelah itu kami mengalami penurunan. Saya percaya bahwa kami belum cukup dewasa dan kami banyak ditimpa cedera di waktu yang penting. Di atas semua itu, kami juga tidak mampu bersaing dengan tim besar, jelas Giroud pada Midi-Libre.
Kami harus menunjukkan perkembangan di beberapa pertandingan. Namun semuanya sulit karena filosofi sepakbola yang kami usung, pungkasnya.
Giroud, yang kontraknya hanya tinggal tersisa dua tahun di Arsenal, tengah terlibat negosiasi dengan pihak klub untuk memperpanjang masa kerjanya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












