Gladbach: Christensen Ingin Kembali ke Chelsea
Rero Rivaldi | 9 November 2016 15:26
Bola.net - - Direktur olahraga Borussia , Max Eberl, mengakui bahwa Andreas Christensen memang ingin merajut karir di masa mendatang bersama klub pemiliknya, .
Eberl mengatakan bahwa ia akan senang jika pemain Denmark terus bertahan di Borussia Park, namun rupanya sang bek muda tidak menginginkan hal tersebut terjadi.
Dalam wawancara yang ia lakukan bersama Sky Deutschland belum lama ini, Eberl mengatakan: Itu akan menjadi sebuah kerja keras (untuk mempertahankannya-red). Saya berharap itu bisa terjadi, namun saya tidak tahu apakah kami akan membelinya. Kemungkinan tidak.
Mungkin nantinya akan ada opsi lain untuk dipertimbangkan. Kami masih harus berbicara dengan Chelsea.
Andreas amat terikat dengan Cheslea. Dia juga mengatakan bahwa jika dia mendapatkan kesempatan bermain di Chelsea, dia akan kembali.
Antonio Conte sendiri kabarnya tertarik untuk memanfaatkan jasa Christensen di musim panas mendatang, mengingat pemain Denmark dipandang sebagai sosok yang tepat untuk menggantikan pemain senior, John Terry.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41 -
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04