Gol Luar Biasa Darwin Nunez ke Gawang Brentford
Aga Deta | 17 Februari 2024 23:25
Bola.net - Darwin Nunez mencetak gol cantik saat melawan Brentford. Gol ciamik Nunez ini mengundang pujian dari legenda Crystal Palace Clinton Morrison.
Liverpool menghadapi tuan rumah Brentford di pekan ke-25 Premier League 2023/2024, Sabtu (17/2/2024) malam WIB. Bermain di Gtech Community Stadium, The Reds menang dengan skor 4-1.
Nunez mencetak gol pertama Liverpool. Dia menjebol gawang Brentford yang dikawal kiper Mark Flekken pada menit ke-35.
Setelah mendapat bola dari Diogo Jota, Nunez langsung merangsek ke pertahanan Brentford. Dia kemudian membuat gol dengan tembakan chip ke gawang The Bees melewati Flekken.
Gol Chip Nunez
Morrison sangat terkesan dengan gol Nunez. Menurutnya, gol yang dicetak pemain asal Uruguay itu sangat luar biasa.
"Gol yang luar biasa. Penyelesaian yang luar biasa dari Darwin Nunez, brilian," kata Morrison kepada Sky Sports.
“Dia satu lawan satu dan saya berpikir 'Ayo, bisakah anda menyelesaikannya?' dan chip atas Flekken luar biasa. Ini penyelesaian luar biasa dari Nunez."
Nunez Cedera
Sayangnya, Nunez tidak bisa menyelesaikan pertandingan karena mengalami cedera.
Mantan pemain Benfica tersebut ditarik keluar saat jeda dan digantikan Cody Gakpo.
Sumber: Sportskeeda
Jadwal Pertandingan Liverpool Berikutnya
Pertandingan: Liverpool vs Luton Town
Kompetisi: Premier League
Venue: Anfield
Hari: Kamis, 22 Februari 2024
Jam: 02.30 WIB
Live streaming: Vidio
Klasemen Premier League
baca juga
- Mohamed Salah, Pemimpin yang Dirindukan Liverpool!
- Apesnya Liverpool, Tiga Pemain Cedera Saat Lawan Brentford
- Cedera Lawan Brentford, Begini Kondisi Terbaru Curtis Jones, Diogo Jota dan Darwin Nunez
- Mohamed Salah Is Back, Langsung Cetak Gol dan Assist untuk Liverpool
- Kian Kokoh di Puncak Klasemen EPL, Liverpool Belum Mau Bicara Peluang Juara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








