Gugur di Piala FA, Wright Salahkan Arogansi Wenger
Editor Bolanet | 17 Februari 2013 09:00
Tersingkirnya The Gunners dari babak kelima Piala FA, kembali menipiskan harapan publik London Utara, untuk melihat tim kesayangannya meraih gelar di musim 2012/13.
Gol semata wayang Colin Kazim Richards, sukses membuat tim divisi Championship itu melangkah ke perempat final. Namun, hal ini sangat disesali Wright. Ia menyayangkan pernyataan The Professor yang menyebutkan bahwa timnya hanya fokus pada empat besar Premier League.
Anda wajib menyalahkan Wenger, ia terlalu arogan untuk menaruh perhatian pada ajang sekelas Piala FA, ujar Ian Wright seperti dikutip The Sun.
Faktanya, jika sang pelatih hanya menaruh prioritas pada empat besar Liga Inggris, hal ini jelas mempengaruhi moral para pemain. Karena ambisi keduanya saling bertentangan satu sama lain. lanjutnya.
Mungkin trofi Piala FA tidak terlalu berharga bagi Wenger, namun ia juga lupa bahwa kemenangan sekecil apapun sangat berharga bagi para suporter. Mereka butuh sesuatu untuk dibanggakan. pungkas Wright.[initial]
Editorial - 10 Pesepakbola Pria Berlabel Casanova
Fun Editorial - Rambut Unik Pesepakbola di Piala Afrika 2013 (sun/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







