Hadapi Mantan Klub, Harry Maguire Diyakini Tidak Akan Baper
Serafin Unus Pasi | 13 September 2019 19:00
Bola.net - Sebuah keyakinan diungkapkan oleh Ole Gunnar Solskjaer. Ia meyakini bahwa beknya, Harry Maguire akan tampil dengan kemampuan terbaiknya saat menghadapi Leicester City.
Manchester United akan kedatangan tamu kuat di pekan kelima EPL musim ini. Mereka harus berhadapan dengan salah satu tim kuda hitam EPL, Leicester City di Old Trafford pada hari Sabtu (14/9) malam nanti.
Laga ini merupakan laga yang spesial bagi Harry Maguire. Pasalnya bek 26 tahun itu baru saja pindah dari Leicester City ke United pada musim panas ini.
Solskjaer percaya bahwa anak asuhnya itu bakal tampil optimal melawan mantan klubnya. "Saya yakin ia [Maguire] sudah tidak sabar bermain melawan tim lamanya," ujar Solskjaer kepada situs resmi United.
Baca komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Bermain Profesional
Solskjaer optimistis bahwa Maguire tidak akan terbawa perasaan saat menghadapi Leicester City besok.
Ia percaya bahwa sang bek bakal memberikan segenap kemampuannya agar United memenangkan pertandingan tersebut.
"Sekarang dia sudah berada di klub ini. Dia akan menjadi bagian yang penting dalam masa depan klub ini, dan berkat dia saya tahu banyak mengenai Leicester."
Jadi Andalan
Solskjaer juga menegaskan ia tidak memiliki sedikitpun keraguan terhadap diri Maguire.
Ia menilai bek Timnas Inggris itu bakal menjadi sosok yang sangat krusial untuk tim mereka di musim ini dan musim musim berikutnya.
"Kami sudah mengamatinya cukup lama untuk menyadari bahwa ia adalah pemain yang kami inginkan. Itulah mengapa kami menghabiskan banyak uang untuk mendatangkannya dan Leicester sebenarnya tidak ingin kehilangannya." tutup pelatih 46 tahun tersebut.
Lawan Berat
Manchester United diyakini bakal sedikit kerepotan saat berhadapan dengan Leicester City.
The Foxes sejauh ini belum terkalahkan di empat pertandingan pertama EPL, di mana mereka saat ini berada di peringkat tiga klasemen sementara EPL.
(MUFC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29
LATEST UPDATE
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22 -
Juventus dan Luka yang Tak Kunjung Sembuh
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:46 -
Marc Marquez: Saya Absen Sampai Akhir Musim, Tapi Jangan Lupa Saya Juara Dunianya!
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:41 -
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persija Jakarta 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:25 -
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Persebaya Surabaya 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:17 -
Ducati Resmi Umumkan Marc Marquez Absen Sampai Akhir Musim MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:06 -
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06 -
Liputan6.com Connect Sentuh Universitas Pakuan: Saatnya Mahasiswa Eksis di Dunia Digital
News 23 Oktober 2025, 17:28 -
Diincar Banyak Klub, Ini Pernyataan Dusan Vlahovic
Liga Champions 23 Oktober 2025, 17:22
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04