Hadirnya Lacazette Diyakini Tidak Bisa Cegah Sanchez Hengkang
Dimas Ardi Prasetya | 6 Juli 2017 18:15
Bola.net - - Charlie Nicholas menyakini perekrutan Alexandre Lacazette tidak akan bisa mencegah seorang Alexis Sanchez untuk angkat kaki dari Arsenal.
Sejak pertengahan musim 2016-17 kemarin, Sanchez disebut sudah mulai gerah di Emirates. Pada akhirnya, pemain asal Chile itu disebut siap untuk meninggalkan The Gunners pada musim panas ini.
kemudian disebut berminat mendatangkan Lacazette. Perekrutan bomber itu diyakini akan bisa membuat Sanchez mengurungkan niatnya untuk pindah ke klub lain musim depan.
Pada akhirnya, Lacazette sendiri memang berhasil direkrut oleh Arsene Wenger. Ia dibeli Arsene Wenger dengan bandrol yang kabarnya mencapai 52 juta Pounds.
Namun Charlie menilai perekrutan bomber asal Prancis itu tidak akan membantu Wenger untuk bisa mempertahankan Sanchez.
Saya benar-benar tidak berpikir demikian, cetusnya pada Sky Sports.
Saya pikir Sanchez sepenuhnya dan benar-benar independen. Kita semua telah melihat hal itu dengan semua aksi-aksinya musim lalu, terang Charlie.
Sanchez sendiri kabarnya sudah membuat keputusan terkait masa depannya. Akan tetapi sampai saat ini ia belum mau mengungkapkan apa hasil keputusannya tersebut.
Baca Juga:
- Lacazette Dibujuk Pindah ke Arsenal Dengan Makan Malam di Paris
- Lacazette Datang, Giroud Mantap Pergi
- Lacazette ke Arsenal, Ini Reaksi Griezmann
- Wenger: Lacazette Akan Bantu Arsenal Juara Liga
- Nicholas: Lacazette Bukti Ambisi Arsenal
- Tampil Tajam di Ligue 1, Ini Rahasia Lacazette
- Lacazette Ingin Tapaki Jejak Thierry Henry
- Arsenal Resmi Dapatkan Lacazette
- Houllier: Lacazette Cocok Dengan Arsenal
- Eks Liverpool: Lacazette Akan Persembahkan Banyak Gol di Arsenal
- Arsenal Diklaim Sudah Tepat Buru Lacazette
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





