Hardik Wasit, FA Denda Mourinho
Editor Bolanet | 10 April 2014 18:35
Denda itu sendiri muncul sebagai buntut reaksi keras Mourinho pada wasit Chris Foy saat Chelsea meladeni Aston Villa bulan lalu. The Happy One menghardik Foy karena ia mengusir dua pemainnya saat itu, Ramires dan Willian. Mourinho pun kemudian juga diberi kartu merah oleh Foy.
Mourinho kemudian dituduh melakukan tindakan tak pantas oleh FA. Namun, ia meminta untuk diadakannya acara dengar pendapat personal. Akan tetapi, ia kemudian tetap dinyatakan bersalah oleh komisi independen yang memimpin acara tersebut.
Mourinho menolak tuduhan bahwa ia telah melanggar peraturan FA poin E3, yaitu sikapnya yang memasuki arena lapangan untuk mendekati wasit dan mencoba untuk berkomunikasi dengan sang wasit tersebut, di sekitar menit ke 90 di laga kontra Aston Villa, 15 Maret 2014. Sikap tersebut dianggap tak pantas. Tuduhan yang diberikan padanya terbukti benar pada acara dengar pendapat personal pada hari Rabu 9 April. Demikian bunyi pernyataan pihak FA dalam situs resminya. [initial]
Berita Seputar Chelsea Lainnya:
- Ternyata Hazard Sudah Ramalkan Ba Jadi Pahlawan Chelsea
- Jumpa Atletico, Chelsea Tarik 6 Juta Euro untuk Courtois
- Robben Ngeri Jumpa Chelsea
- Azpilicueta: Kemenangan Kontra PSG Sangat Luar Biasa
- Mourinho Tak Peduli Siapa Lawan Chelsea di Semifinal
- Mourinho Sebut David Luiz Bagaikan Monster
- Terry: Taktik Mourinho Matang, Chelsea Menang
- Reuni Kagetan Mourinho dan Zlatan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
-
Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:15
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






