Hasselbaink: Conte Perlu Beli Dua Striker Lagi
Rero Rivaldi | 1 Maret 2017 10:20
Bola.net - - Antonio Conte wajib membeli dua striker di di musim panas nanti, menurut Jimmy Floyd Hasselbaink.
Conte mulai menangani tim di musim panas dan ia membawa mereka duduk di puncak klasemen, unggul 10 angka dari Tottenham.
Namun mantan striker The Blues, Hasselbaink, mengatakan Conte akan perlu membeli lebih banyak pemain guna menghadapi Liga Champions musim depan. Sang manajer sendiri sebelumnya sudah membeli Michy Batshuayi dari Marseille di musim panas.
Tapi Hasselbaink percaya akan ideal jika Chelsea memiliki dua striker lagi di musim depan.
Memenangkan liga dua kali beruntun adalah hal tersulit. Dalam 24 tahun, Manchester United dan Chelsea sudah melakukannya. Jadi itu tidak mudah. Mereka akan menjalani lebih banyak pertandingan dan mereka akan butuh skuat yang lebih dalam, dan juga kualitas, tutur Hasselbaink menurut Sky Sports.
Mereka jelas membutuhkan striker lagi, atau dua striker, karena mereka akan memainkan lebih banyak laga.
Hasselbaink menambahkan: Mereka pasti sudah mempersiapkan ini karena mereka akan finish minimal di empat besar. Jadi mereka sudah mulai mempersiapkannya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





