Hazard dan Bakayoko Bisa Fit Lawan Tottenham?
Afdholud Dzikry | 16 Agustus 2017 06:45
Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mendapatkan kabar gembira setelah Eden Hazard dan Tiemoue Bakayoko dikabarkan bisa fit untuk pertandingan melawan Tottenham Hotspur, Minggu (20/8) akhir pekan ini.
Hazard membuat kemajuan besar dalam pemulihannya usai mengalami cedera engkel yang dia derita saat tampil bersama timnas Belgia musim panas ini. Di latihan terakhir, Hazard sudah mengikuti sesi latihan penuh.
Winger Belgia tersebut memiliki peluang kecil untuk terlibat dalam pertandingan melawan Spurs. Namun gelandang Tiemoue Bakayoko disebut telah pulih seusai menjalani operasi lutut dan kemungkinan besar akan terlibat dalam permainan.
Gelandang berusia 22 tahun tersebut menjalani operasi lutut kecil pada akhir musim lalu, namun telah pulih dengan cepat dan telah berlatih penuh selama dua pekan terakhir.
Kabar ini sendiri jelas sangat ditunggu Conte yang memang membutuhkan skuat terbaiknya saat melawan Tottenham Hotspur. Apalagi, mereka sudah dipastikan kehilangan Gary Cahill dan Cesc Fabregas usai keduanya mendapatkan kartu merah ketika kalah 2-3 dari Burnley pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






