Hazard: Leicester Memang Layak Juara Premier League
Editor Bolanet | 17 Mei 2016 14:33
Chelsea sempat bermain imbang 1-1, ketika menjamu klub juara Inggris tersebut di Stamford Bridge pekan lalu.
Itu adalah pertandingan terakhir kami dan merupakan kesempatan yang bagus, tutur pemain Belgia pada laman resmi klub. Pertandingan berjalan ketat hingga akhir, kami ingin mencetak gol kedua, namun tidak bisa.
Selamat untuk Leicester, mereka memang pantas untuk ini. Mereka sudah menjalani tahun yang luar biasa dan memainkan banyak pertandingan bagus.
Tidak mudah untuk bermain sebagai juara, itu memang benar, lanjut Hazard. Kami tahu bahwa itu semua sudah dimulai dari laga perdana. Kami mungkin tidak terlalu ngotot dibandingkan tahun sebelumnya.
Dari sisi cedera, ini musim yang buruk untuk saya. Tim, dan saya secara pribadi, menyelesaikannya dengan bagus, kami mampu sedikit bangkit, namun kami tidak bisa menunjukkannya secara konsisten musim ini. Kami harus lebih baik lagi musim depan, kami semua bekerja sama untuk menjadi lebih baik. [initial]
Baca Juga:
- Wright: Rashford Harus Dibawa ke Euro 2016
- Manchester United Bersiap Tawar Matic di Chelsea
- Eks Liverpool: Arsenal Takkan Juara Bersama Giroud
- Navas Bicarakan Kontraknya dengan Madrid
- Madrid Bisa Beli De Gea 50 Juta Euro
- 'Ronaldo' Bakal Diarak Keliling Wembley
- Hazard Pilih Gol ke Liverpool Sebagai Gol Terbaik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








