Hazard Pastikan Hengkang Dari Chelsea
Editor Bolanet | 8 Januari 2016 02:26
Rumor kepergian Hazard dari Stamford Bridge muncul pada musim ini. Pasalnya, selain performanya memburuk ia juga berseteru dengan Jose Mourinho.
Rumor itu kian mengemuka setelah Real Madrid juga dikabarkan tertarik untuk memboyong pemain 25 tahun tersebut. Ia dianggap pantas untuk menggantikan Cristiano Ronaldo di klub tersebut.
Kini, muncul rumor baru terkait masa depan pemain Belgia tersebut. Menurut Daily Mail, Hazard bakal meninggalkan Chelsea musim depan. Bahkan ia sudah menginformasikan hal tersebut pada teman-teman terdekatnya.
Hanya saja, belum ada informasi klub mana yang akan ia tuju. Namun bisa jadi Madrid jadi pelabuhan karirnya selanjutnya. Selain Los Blancos, ia juga bisa pindah ke PSG yang juga dikabarkan berminat memakai jasanya dan secara finansial mampu mendanai transfernya. [initial]
Baca Juga:
- Calderon Yakin Madrid Memang Berniat Beli Hazard
- Hazard Akan Minta Saran Ayah Sebelum Tinggalkan Chelsea
- PSG dan Real Madrid Bersaing Berebut Eden Hazard
- Jawab Rayuan Madrid, Hazard Tunggu Manajer Baru Chelsea
- Calderon Konfirmasi Minat Madrid pada Hazard
- Hazard Ingin Tinggalkan Chelsea
- Hazard Lebih Bernilai dari Cristiano Ronaldo
- Chelsea Siap Bajak Transfer Bale ke MU
- Jadikan Hazard Galactico, Madrid Siapkan 2 Triliun Rupiah
- Eden Hazard Bakal Absen Dua Pekan
- Tunjuk Zidane, Madrid Kian Bergairah Datangkan Hazard
- Inginkan Boufal, Arsenal Sediakan 18 Juta Pounds
- Lima Perubahan Yang Sudah Dilakukan Guus Hiddink di Chelsea
- Hiddink: Hazard Tak Seperti Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














