Herrera Belum Siap Jadi Kapten MU
Rero Rivaldi | 21 Mei 2017 06:00
Bola.net - - Ander Herrera merasa bahwa ia belum siap jika ditunjuk menjadi kapten Manchester United berikutnya.
Pemain berusia 27 tahun berkembang menjadi figur penting di Old Trafford di bawah asuhan Jose Mourinho dan belum lama ini terpilih sebagai pemain terbaik klub.
Ada beberapa pihak yang menyarankan Herrera ditunjuk sebagai kapten United di masa depan, mengingat kapten mereka sekarang - Wayne Rooney, diperkirakan akan hengkang di musim panas.
Namun pemain Spanyol mengatakan di ESPN: Saya senang mendengar itu dari fans, namun seperti yang kami bilang di Spanyol, itu sesuatu yang besar. Kapten dari klub ini rata-rata menjadi legenda. Saat ini ada Wayne Rooney, namun juga Michael Carrick, Ryan Giggs, Nemanja Vidic.
Saya memilih tetap tenang karena saya merasa harus berbuat lebih untuk klub. Saya masih harus memenangkan banyak hal di klub agar layak untuk itu. Jadi saya akan tetap tenang.
Kami juga punya beberapa pemain berpengalaman di tim, yang sudah ada di sini lebih lama, seperti Chris Smalling, David de Gea, dan Juan. Jadi saya amat berterima kasih karena fans memikirkan saya, namun saya masih belum berpikir dulu soal itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






