Herrera Minta MU Tiru Leicester City
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 08:08
Leiceste mengejutkan banyak orang dengan keluar sebagai juara Premier League musim lalu, memenangkan persaingan dengan tim papan atas seperti Arsenal dan Manchester City.
Pada 7 Agustus nanti, MU bakal menghadapi The Foxes dalam gelaran Community Shield, dan Herrera mengaku sudah tidak sabar untuk menjajal kemampuan tim asuhan Claudio Ranieri tersebut.
Sebuah insentif tersendiri untuk bermain melawan Leicester City di Community Shield. Mereka sudah membuat semua orang terpana. Itu adalah sebuah pencapaian luar biasa dari sebuah klub di Premier League, tutur Herrera pada Marca.
Dengan keterbatasan ekonomi yang ada, mereka mampu membuat diri mereka sendiri menjadi juara dan mereka memang pantas mendapatkannya. Luar biasa bagaimana mereka bermain, saya berharap kami bisa melakukannya.
MU sendiri bakal absen di Liga Champions musim depan, mengingat mereka hanya finish di peringkat lima klasemen akhir musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





