Herrera: Penampilan MU Hampir Sempurna
Rero Rivaldi | 17 April 2017 08:10
Bola.net - - Ander Herrera memuji penampilan Manchester United kala mereka menang atas 2-0 di Old Trafford semalam. Menurut pemain Spanyol, Setan Merah bermain 'hampir sempurna'.
Gol pembuka tuan rumah dibuat oleh Marcus Rashford, sebelum Herrera sendiri menggandakan keunggulan timnya di babak kedua.
Pemain Spanyol itu mengaku senang dengan penampilan United, yang kini kembali menjaga jarak empat angka dengan Manchester City di atas mereka, dengan satu laga tunda.
Itu hampir sempurna. Anda selalu berpikir ada yang bisa ditingkatkan, namun kami sempurna ketika bertahan. Mereka pemuncak klasemen dan mereka tidak bisa menciptakan peluang, tutur Herrera menurut MUTV.
Kami menyakiti mereka lewat serangan baik, kami memainkan sepakbola, kami mengontrol permainan, mengontrol laga, dan mengalirkan bola dengan baik, kami bahagia.
Gol yang dibuat oleh Herrera menandai gol perdananya di liga selama 14 bulan terakhir.
Saya sudah menanti lama - kadang tendangan saya membentur mistar, kiper melakukan penyelamatan. Namun kali ini saya beruntung. Namun kami membuat lebih banyak peluang dari mereka, kami pantas menang.
Baca Juga:
- Bungkam Chelsea, Mourinho Ungkit Kekalahan di Piala FA
- Mourinho: MU Sepenuhnya Mengontrol Chelsea
- Ini Alasan Mourinho Cadangkan Ibrahimovic Kontra Chelsea
- Herrera Bersikeras Tak Handball di Proses Gol Rashford
- Conte Akui Khawatir dengan Performa Luar Biasa Spurs
- Soal Gol Kontroversial Rashford, Ini Komentar Dingin Conte
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









